Salah satu kota terbesar dan terdepan di dunia terletak di jantung dari wilayah ini yang diberkati dengan tempat suci, garis pantai yang indah, dan lanskap gunung yang subur.Â
Di sebuah kota dengan ruang kosong sebagai hal mewah, taman yang luas ini adalah tempat populer bagi warga Tokyo untuk melakukan geladi, terhubung kembali dengan alam, dan menikmati kebabasan berekspresi. Â
Di sebuah kota dengan ruang kosong sebagai hal mewah, taman yang luas ini adalah tempat populer bagi warga Tokyo untuk melakukan geladi, terhubung kembali dengan alam, dan menikmati kebabasan berekspresi. Â
Kuil penting bagi warga yang patriotik dan wisatawan yang penasaran ini memiliki bangunan memikat dan taman alam yang memadukan masa lalu dan masa kini Kyoto.
Ikuti tur kota di tengah selatan Jepang yang telah berbenah lagi setelah gempa yang meluluhlantakkannya. Anda akan terpukau dengan atraksi tepi laut dan distriknya.
Terletak sekitar satu jam dari Tokyo, pengunjung berduyun-duyun ke kota ini untuk bersantai di sumber air panas alami dan menjelajahi pegunungan serta danau-danau Taman Nasional Fuji-Hakone-Izu.Â
Susuri jalur yang diapit jejeran pohon cedar dan lentera untuk melihat kuil Shinto paling terkenal di Hakone, yang terletak antara tepi Danau Ashi dan puncak Gunung Hakone.
Saksikan saat pekerja taman memberi makan sekitar 130 ekor kera salju di Pegunungan Arashiyama, atau masuki sangkar pengaman lalu beri makan sendiri kera-kera itu.
Dengan bunga-bunga yang bermekaran indah dan aula keemasan yang dianggap sebagai pusaka nasional, kuil ini adalah monumen historis untuk keberkahan dan kedamaian.