Terbentang di antara samudra dan Bukit Adelaide, ibu kota Australia Selatan ini adalah gudangnya kreativitas, keajaiban sejarah, dan kenikmatan kuliner.
Jelajahi koleksi perpustakaan referensi terbesar di Australia untuk menemukan buku dari seluruh dunia, peta Eropa awal, dan dokumen dari para penjelajah pertama.
Tinggalkan pusat kota Sydney yang sibuk dan nikmati jalur-jalur jalan yang berkelok-kelok, instalasi seni, dan kebun mawar di hamparan ruang hijau ini.
Tinggalkan pusat kota Sydney yang sibuk dan nikmati jalur-jalur jalan yang berkelok-kelok, instalasi seni, dan kebun mawar di hamparan ruang hijau ini.