Gedung Royal Liver

Gedung Royal Liver
Gedung Royal Liver
Gedung Royal Liver
Gedung Royal Liver
Gedung Royal Liver


Bangunan paling ikonik di Liverpool ini berciri khas 2 patung tembaga Burung Liver, simbol kota Liverpool.

Dulunya sempat menjadi gedung tertinggi di Eropa, bangunan kantor pusat dari Royal Liver Insurance ini telah menjadi salah satu bagian utama dari cakrawala kota Liverpool selama lebih dari 100 tahun. Dibangun pada tahun 1911, gedung dengan tinggi 90 meter ini merupakan sesuatu yang baru pada masa itu. Kedua menara jamnya memiliki lingkar yang lebih besar daripada jam Big Ben dan strukturnya yang kuat menciptakan bayang-bayang raksasa terhadap sebagian kawasan pusat kota. Sekarang, bangunan ini tetap menjadi kantor perusahaan asuransi tersebut, dan meskipun pengunjung tidak bisa melakukan tur di dalam gedung, melihatnya dari luar saja sudah merupakan sebuah atraksi bagi Anda yang tertarik pada sejarah dan arsitektur kota Liverpool.

The Royal Liver Building merupakan sebuah contoh sempurna dari rancangan gedung-gedung di awal abad ke-20. Desainnya lebih menyerupai cakrawala kota New York atau Chicago daripada gaya Inggris atau Eropa pada masanya, dan karena itu pembangunan gedung ini banyak menyita perhatian masyarakat. Kunjungi gedung ini untuk melihat bangunan pertama di Inggris yang dibangun dari beton serta gaya Art Nouveau-nya yang memesona.

Tengadahkan kepala Anda untuk melihat fitur utama dari bangunan ini. Kedua menara jamnya, yang berdiri lebih dari 100 meter di atas jalan-jalan Liverpool, masing-masing dihiasi dengan patung tembaga berbentuk Burung Liver. Burung Liver akan banyak Anda temukan di atap-atap bangunan Liverpool, karena hewan ini merupakan simbol kota. Kedua patung di atas Gedung Royal Building ini adalah yang terbesar di seluruh kota, dengan tinggi hingga 6 meter dan banyak yang menyebutnya sebagai perwakilan identitas Liverpool. Kawasan tepi laut Liverpool adalah tempat terbaik untuk mengambil foto gedung ini.

Royal Liver Building berlokasi di kawasan tepi laut Liverpool, di pusat kota. Anda bisa mencapai gedung ini dengan naik metro atau dengan menyeberangi Sungai Mersey dengan naik feri.

Tours & day trips

See all 125 activities

Private & custom tours

See all 44 activities

Adventure & outdoor

See all 7 activities

Cruises & boat tours

See all 7 activities

Tempat populer untuk dikunjungi


Opsi Penginapan Terbaik Dekat Gedung Royal Liver

Britannia Adelphi Hotel
Britannia Adelphi Hotel
3 out of 5
Ranelagh Place, Liverpool, England
Britannia Adelphi Hotel
Crowne Plaza Liverpool City Centre by IHG
Crowne Plaza Liverpool City Centre by IHG
4 out of 5
2 St. Nicholas Place, Liverpool, England
Crowne Plaza Liverpool City Centre by IHG
Hotel Indigo Liverpool City Centre by IHG
Hotel Indigo Liverpool City Centre by IHG
4 out of 5
10 Chapel Street, Liverpool, England
Hotel Indigo Liverpool City Centre by IHG
Hard Days Night Hotel
Hard Days Night Hotel
4 out of 5
Central Buildings, North John Street, Liverpool, England
Hard Days Night Hotel
30 James Street
30 James Street
4 out of 5
30 James Street, Liverpool, England
30 James Street
Mercure Liverpool Atlantic Tower Hotel
Mercure Liverpool Atlantic Tower Hotel
4 out of 5
Chapel Street, Liverpool, England
Mercure Liverpool Atlantic Tower Hotel
The Liner Hotel
The Liner Hotel
3 out of 5
Lord Nelson Street, Liverpool, England
The Liner Hotel
Titanic Hotel Liverpool
Titanic Hotel Liverpool
4 out of 5
Stanley Dock, Regent Road, Liverpool, England
Titanic Hotel Liverpool
Lowest nightly price found within the past 24 hours based on a 1 night stay for 2 adults. Prices and availability subject to change. Additional terms may apply.