San Francisco

Panduan Perjalanan

San Francisco
San Francisco
San Francisco
San Francisco
San Francisco

Video Panduan Perjalanan di San Francisco

Trem berderik dan menuruni kota yang terkenal dengan bukitnya yang terjal, sejarah komunitas gipsi dan penjaranya yang paling sulit dibobol.

Sebagai kota yang pernah menjadi pusat gerakan sosial antikemapanan tahun enam puluhan, San Francisco kini adalah salah satu pusat teknologi dunia dan sentral untuk perusahaan yang baru berdiri. Meskipun Anda tidak akan mendapati Janis Joplin atau the Grateful Dead menyanyi di konser-konser yang tiketnya habis terjual, atmosfer liberal yang tenang tetap terasa. Jaket bulu domba dan sepatu tenis sudah lama menggantikan setelan dan dasi di area Pusat Bisnis kota ini.

San Francisco dikenal dengan daerahnya yang unik dan area untuk pelancong. Naiki kereta kabel yang akan membawa Anda melewati bukit terjal kota ini ke Wilayah Pemancingan Bersejarah Fisherman’s Wharf. Di sini Anda dapat mencicipi santapan laut segar atau semangkuk sup kental krim kerang. Jelajahi toko buku gipsi dan resapi sejumlah sejarah musik di Haight-Ashbury. Jelajahi Union Square untuk memborong barang belanjaan, atau pegang erat topi Anda saat berjalan kaki melewati Jembatan Golden Gate yang sangat terkenal.

Atraksi di sini beragam, sama seperti cuacanya. Alami kejamakan budaya kota ini di Little Italy atau Japan Town. Ikuti tur jalan kaki ke Chinatown terbesar di Amerika Utara. Di sepanjang tepi laut sebelah timur, jelajahi Embarcadero, tempat Anda dapat bersantap dengan pemandangan menghadap teluk atau dapatkan produk segar di pasar petani. Jelajahi Taman Golden Gate yang luasnya 1.000 acre (405 hektar). Naiki kapal feri untuk perjalanan ke perkampungan Sausalito yang berada di tepi laut. Jangan lupakan jaket Anda karena meskipun hari terik suhu bisa terasa dingin di perairan.

Untuk menikmati perjalanan yang lebih seru, pergi ke Dermaga 33 dan naik ke atas kapal untuk ikut serta dengan tur menuju Pulau Alcatraz. Simak kisah kehidupan pribadi yang menawan di salah satu penjara paling ganas di dunia atau telusuri area dan blok-blok sel tua. Turnya populer, jadi lebih baik pesan tempat jauh-jauh hari sebelumnya.

Cuaca di San Francisco dapat berubah dalam hitungan jam dan berbeda-beda antara tiap daerah. Untuk merasakan sinar matahari yang terbit terus-menerus, kunjungi kota ini di bulan September hingga November. Musim dingin tidak hanya membawa angin dan hujan, tapi juga penawaran tarif akomodasi paling menguntungkan. Kota ini dipenuhi festival di musim panas seperti San Francisco Pride Celebration dan Parade di akhir bulan Juni. Ini adalah salah satu perayaan keanekaragaman terbesar di negeri ini.

+Spencer Spellman

Discover neighborhoods in San Francisco

Default Image

Fisherman's Wharf

Pengunjung menyukai Fisherman's Wharf karena memiliki pertokoan populer serta objek wisata unggulan seperti Pier 39 dan Teluk San Francisco. Anda juga dapat melihat lebih banyak hal di San Francisco dengan menaiki metro dari Jones St and Beach St Stop atau Jefferson St & Taylor St Stop.

Fisherman's Wharf
Default Image

Union Square

Dikenal memiliki kafe yang menarik dan pertokoan populer, ada banyak hal yang bisa dinikmati dari Union Square. Kunjungi objek wisata unggulan seperti Westin St Francis Hotel Glass Elevators dan Union Square, kemudian naiki metro dari Powell St & Geary Blvd Stop atau Powell St & Post St Stop untuk menjelajahi tempat menarik lainnya di kota ini.

Union Square
Default Image

Pusat Kota San Francisco

Oracle Park dan Chase Center merupakan objek wisata unggulan di Pusat Kota San Francisco. Jelajahi kota ini dengan menumpang metro dari Market St & 5th St Stop atau Market St & Taylor St Stop, dan nikmati beragam museum yang memukau, pertokoan populer, serta galeri seni yang populer.

Pusat Kota San Francisco
Default Image

South of Market

Pengunjung menyukai South of Market karena memiliki pertokoan populer serta objek wisata unggulan seperti Oracle Park dan Chase Center. Anda juga dapat melihat lebih banyak hal di San Francisco dengan menaiki metro dari Yerba Buena-Moscone Station atau Fourth-Brannan Station.

South of Market
Default Image

Nob Hill

Nikmati pertokoan populer di Nob Hill atau singgahlah di Katedral Grace yang menarik untuk dikunjungi. Anda juga dapat menaiki metro dari Washington St & Leavenworth St Stop atau Washington St & Jones St Stop untuk mengunjungi lebih banyak tempat yang ada di San Francisco.

Nob Hill
Default Image

Mission District

Nikmati beragam bar saat berada di Mission District. Kunjungi juga objek wisata populer seperti Perpusatakaan Umum San Francisco atau jelajahi kota ini dengan metro yang berangkat dari Stasiun 16th Street Mission maupun Stasiun 24th Street Mission.

Mission District
Hotel Riu Plaza Fisherman's Wharf
Hotel Riu Plaza Fisherman's Wharf
4 out of 5
2500 Mason St, San Francisco, CA
Harga Rp2.137.553 per malam dari 27 Mar hingga 28 Mar
Rp2.137.553
total Rp3.198.396
termasuk pajak & biaya lainnya
27 Mar - 28 Mar
Menginaplah di hotel ramah lingkungan ini di San Francisco. Nikmati sarapan gratis, WiFi gratis, dan pusat kebugaran 24 jam. Tamu kami memuji sarapan dan kolam ...
8,8/10 Excellent! (6.293 ulasan)
Första parkett.
"Riktigt bra läge."

Diulas pada tanggal 23 Mar 2025

Hotel Riu Plaza Fisherman's Wharf
Holiday Inn Golden Gateway by IHG
Holiday Inn Golden Gateway by IHG
3.5 out of 5
1500 Van Ness Ave, San Francisco, CA
Harga Rp1.971.592 per malam dari 6 Apr hingga 7 Apr
Rp1.971.592
total Rp2.320.514
termasuk pajak & biaya lainnya
6 Apr - 7 Apr
Menginaplah di hotel bisnis ini di San Francisco. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan pusat kebugaran 24 jam. Tamu kami memuji kolam renang dan ...
8,8/10 Excellent! (3.684 ulasan)
"Amazing city views with easy access to the 101, tolly system and walking distance to Chinatown. Easy parking if you have a car. We would stay again."

Diulas pada tanggal 21 Mar 2025

Holiday Inn Golden Gateway by IHG
Club Quarters Hotel in San Francisco
Club Quarters Hotel in San Francisco
4 out of 5
424 Clay St, San Francisco, CA
Harga Rp1.783.380 per malam dari 6 Apr hingga 7 Apr
Rp1.783.380
total Rp2.098.949
termasuk pajak & biaya lainnya
6 Apr - 7 Apr
Menginaplah di hotel bisnis bintang 4 ini di San Francisco. Nikmati WiFi gratis, sarapan (biaya tambahan), dan layanan kamar. Tamu kami memuji staf dan kebersihan ...
8,8/10 Excellent! (2.240 ulasan)
"Always a great stay!"

Diulas pada tanggal 22 Mar 2025

Club Quarters Hotel in San Francisco
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.
Cozy and Affordable Homes in Santa Ana
Cozy and Affordable Homes in Santa Ana
2 out of 5
5 Santa Ana Ave, Daly City, CA
Menginaplah di apartemen ini di Daly City. Objek wisata populer seperti Kebun Binatang San Francisco dan Serramonte Center berada di dekat properti.
6,6/10 (20 ulasan)
"Quiet residential area. Close to the mall and bus stop."

Diulas pada tanggal 24 Nov 2024

Cozy and Affordable Homes in Santa Ana
Harga per malam terendah yang ditemukan dalam 24 jam terakhir berdasarkan pencarian 1 malam untuk 2 tamu dewasa. Harga dan ketersediaan dapat berubah sewaktu-waktu. Ketentuan tambahan dapat berlaku.

Tempat populer untuk dikunjungi

Atraksi wisata

Kota di dekat San Francisco