Kawasan paling selatan Portugal ini menawarkan perpaduan menawan antara pantai, lapangan golf, cagar alam, kota pasar, desa nelayan, dan reruntuhan Romawi.
Kawasan paling selatan Portugal ini menawarkan perpaduan menawan antara pantai, lapangan golf, cagar alam, kota pasar, desa nelayan, dan reruntuhan Romawi.
Kota yang berperan sebagai pintu gerbang ke cagar alam Ria Formosa ini memiliki bagian inti berdinding yang berisi bangunan bersejarah dikelilingi gosong pasir, pantai, dan rawa-rawa yang indah.Â