Dari arsitekturnya hingga industrinya, serta acara olahraga, Coventry adalah kota dengan kekontrasan yang menakjubkan yang hanya berjarak satu jam perjalanan naik kereta dari London.Â
Ikuti jejak langkah para maestro sastra, jelajahi salah satu universitas tertua di dunia, dan cobalah berperahu di City of Dreaming Spires yang kosmopolitan di Inggris ini.