Daerah yang menghadap perairan ini dimulai pada masa perpindahan besar-besaran, serta merupakan pusat kegiatan pelancong, singa laut, dan restoran santapan laut.
Daerah bersejarah dan ramai ini menawarkan perpaduan rumah dekoratif eklektik, kedai bergaya eksotis, restoran, museum kecil, kuil dan pasar yang menjajakan makanan.
Pusat Kota Los Angeles yang dahulu adalah kawasan industri ramai, kini merupakan destinasi yang dibangun kembali dengan penekanan pada budaya dan ruang penghijauan.
Daerah ini merupakan tempat lahirnya Summer of Love, flower power, dan Grateful Dead di tahun 1960-an, dan merupakan objek wisata San Francisco yang kaya sejarah.
Jemur badan dan saksikan para binaragawan dan penghibur nyentrik di pantai perkotaan trendi di Los Angeles ini untuk menjauhkan diri dari keramaian kota.
Kalau Anda ingin berbelanja dan makan-makan di satu tempat yang strategis, tapi masih juga bisa menikmati cuaca Los Angeles yang cerah, Anda bisa mengunjungi mal dan pusat hiburan outdoor ini.Â