Nikmati pantai asri, hutan hujan rimbun, dan kota memikat di utara Brisbane yang terkenal dengan tempat selancar, seafood segar, dan warganya yang ramah ini.
Jalanan yang dipenuhi deretan pepohonan dan pemandangan sungai memberikan suasana yang sempurna untuk restoran kelas atas dan teater trendi di kawasan sekitar Brisbane yang sangat disukai ini.