Mulai dari puncak Pirenia sampai dengan pantai-pantai bermatahari cerah dan kawasan serupa gurun, Spanyol adalah negeri dengan lanskap yang beragam. Nikmati keindahan alam ini sambil menyusuri arsitektur bergaya eklektik, mencicipi masakan lokal yang sedap, dan ikut serta dalam beragam festivalnya.
Interior biru dan emas berkilau di pusat spiritual Montreal ini memikat pengunjung dan peziarah. Basilika ini pernah menjadi rumah ibadah terbesar di Amerika Utara.
Di negeri semenanjung Mediterania ini, kunjungi karya besar Michelangelo dan Da Vinci, jelajahi pusat penyebaran agama Katolik, dan ambil foto Anda dengan latar Menara Pisa.