
Source: Tourism Media
Sebuah pesawat pengebom B-52 asli, replika pesawat Spitfire, dan sebuah helikopter yang dipakai di masa perang Vietnam adalah beberapa highlight yang bisa Anda temukan di museum Darwin yang memang berfokus pada ragam pesawat militer ini.